11 Soal Tentang Keanekaragaman Hayati + Kunci Jawaban
Soal Pilgan Keanekaragaman Hayati

1. Daerah yang mempunyai keanekaragaman hayati tinggi pada bioma laut yaitu ...
a. Batial dan neritik
b. Batial dan litoral
c. Abisal dan litoral
d. Neritik dan litoral
a. Batial dan neritik
b. Batial dan litoral
c. Abisal dan litoral
d. Neritik dan litoral
Jawaban:
d. Neritik dan litoral
2. Pada ekosistem laut, daerah dengan komponen biotik tingkat produsen tertinggi adalah daerah...
a. Abisal
b. Termoklin
c. Batial
d. Fotik
a. Abisal
b. Termoklin
c. Batial
d. Fotik
Jawaban:
d. Fotik
3. Suatu hutan didaerah tropis banyak ditumbuhi oleh pohon Sonneratia alba dengan tajuk daun yang rimbun. Ekosistem tadi merupakan....
a. Hutan bakau
b. Hutan lindung
c. Hutan gugur
d. Hutan binaan
a. Hutan bakau
b. Hutan lindung
c. Hutan gugur
d. Hutan binaan
Jawaban:
a. Hutan bakau
4. Keuntungan yang diperoleh pada perakitan jenis padi bibit unggul yang diharapkan adalah sebagai berikut kecuali…
a. Bulirnya lebat
b. Rasanya enak
c. Rumpunnya banyak
d. Berumur panjang
a. Bulirnya lebat
b. Rasanya enak
c. Rumpunnya banyak
d. Berumur panjang
Jawaban:
d. Berumur panjang
5. Diantara makhluk hidup tersebut dibawah ini yang memiliki jumlah gen paling sedikit adalah…
a. Bakteri
b. Kelinci
c. Jamur
d. Marmot
a. Bakteri
b. Kelinci
c. Jamur
d. Marmot
Jawaban:
a. Bakteri
a. Bakteri
6. Manfaat keanekaragaman hayati bagi manusia adalah sebagai berikut, kecuali....
a. Sumber hasil pertanian
b. Sumber plasma nutfah
d. Sumber pengairan
a. Sumber hasil pertanian
b. Sumber plasma nutfah
c. Sumber penghasil energy
d. Sumber pengairan
Jawaban:
d. Sumber pengairan
7. Salah satu factor penyebab terjadinya keanekara gaman makhluk hidup adalah
a. Persaingan antar individu
b. Tempat hidup yang berbeda-beda
c. Jenis makanan yang bervariasi
d. Penyesuaian diri makhluk hidup
a. Persaingan antar individu
b. Tempat hidup yang berbeda-beda
c. Jenis makanan yang bervariasi
d. Penyesuaian diri makhluk hidup
Jawaban:
d. Penyesuaian diri makhluk hidup
8. Punahnya spesies dan rusaknya habitat adalah ancaman bagi hilangnya sifat-sifat keanekaragaman makhluk hidup, baik hewan maupun tumbuhan. Untuk mengembalikan kelestarian tersebut, maka perlu dikembangkan…
a. Hutan lindung
b. Reboisasi ekosistem
c. Observasi ekosistem
d. Konservasi ekosistem
a. Hutan lindung
b. Reboisasi ekosistem
c. Observasi ekosistem
d. Konservasi ekosistem
Jawaban:
d. Konservasi ekosistem
9. Keanekaragaman hayati akan menurun secara cepat dan langsung jika terjadi…
a. Bibit unggul yang ditanam secara monokultur
b. Invansi oleh spesies eksotik
c. Hilang dan terpecahnya habitat
d. Perubahan iklim secara global
a. Bibit unggul yang ditanam secara monokultur
b. Invansi oleh spesies eksotik
c. Hilang dan terpecahnya habitat
d. Perubahan iklim secara global
Jawaban:
a. Bibit unggul yang ditanam secara monokultur
10. Keanekaragaman hayati suatu daerah sangat mempengaruhi keadaan ekonomi penduduk setempat. Aktivitas-aktivitas yang dilakukan, misalnya membuat alkohol dari berbagai jenis tumbuhan penghasil karbohidrat melalui proses fermentasi dan membuat ombak dipantai dapat meningkatkan pendapatan dari sumber…
a. Plasma nutfah dan perikanan
b. Perikanan dan penghasil energy
c. Penghasil energy dan perikanan
d. Perikanan dan plasma nutfah
a. Plasma nutfah dan perikanan
b. Perikanan dan penghasil energy
c. Penghasil energy dan perikanan
d. Perikanan dan plasma nutfah
Jawaban:
c. Penghasil energy dan perikanan
11. Faktor-faktor di bawah ini yang tidak mempengaruhi variasi individu makhluk hidup yaitu….
a. Faktor fenotip
b. Factor makanan
c. Faktor genotip
d. Faktor adaptasi
a. Faktor fenotip
b. Factor makanan
c. Faktor genotip
d. Faktor adaptasi
Jawaban:
b. Factor makanan